29 April 2010

in the end ..

saya hanya bisa menertawai apa yan pernah saya jalani dengannya ..
saya tak perlu menyebutkan siapa dia, yang saya tahu adalah, dia memang bukan untuk saya, dan saya berterima kasih pada Allah SWT yang telah menunjukkan jalan ini (SEKARANG) .


saat saya tersinggung dan sakit hati, saya tak pernah sedikitpun berteriak seperti dia.
siapa dia ? baru kenal tak lebih dari 3 bulan saja sudah berhak mengatai saya inilah itulah.


saya memang bukan manusia sempurna, tapi paling tidak saya perempuan yang tidak mudah merengek dan mengeluh. saya bukan SOK TAMPIL TEGAR !!! padahal didalamnya rapuh.. TIDAK ! 


jika saya terlihat tegar, karena memang begitulah saya, dan saat saya dalam kondisi rapuh, sayapun akan terlihat rapuh,tapi tidak akan saya tunjukan pada sembarang orang, tidak akan saya tampakkan disemua orang. dan sekali lagi saya ingatkan,

ANDA BUKAN SIAPA-SIAPA !


19 April 2010

virginity questions ..



setelah membaca beberapa artikel dan pemikiran-pemikiran aneh saya, beberapa pertanyaan tentang
KEPERAWANAN muncul begitu saja ..

1. Apa pembatas antara perawan dan tidak perawan ? selaput darah atau kejujuran ?

2. Siapa yang lebih rendah antara PSK dan gadis yang ML dengan lelaki atas nama "cinta" (GRATISAN) ?

3. Apakah seks adalah tujuan utama dalam suatu hubungan pra-nikah ? 

4. Apa benar jumlah pria : wanita = 1 : 3 , berarti pria menggunakan 2 sebagai pelampiasan seks dan 1 sebagai kriteria istri yang terjaga keperawanannya ?

5. Apakah benar cinta bisa membeli keperawanan ? atau hanya rayuan gombal dan UANG ?

6. Apakah wanita yang pernah ML akan menjadi pecandu seks ?

7. Apakah wanita yang pernah (atau sering) ML tidak bisa berubah menjadi perempuan sholehah ?

8. Mengapa wanita tidak pernah mengkriteriakan keperjakaan disaat pria selalu menuntut keperawanan ?

9. Ada pepatah yang mengatakan "Pasanganmu adalah bagaimana kamu !", jadi wanita doyan ML akan mendapatkan pria yang doyan ML ?

10. Jika benar begitu, siapa yang akan menuntun wanita "berdosa" tersebut ke jalan ALLAH ?


saya hanya bertanya, HANYA BERTANYA ..




16 April 2010

kukang ujang sayang


sempat beberapa waktu saya membeli sebuah hewan lucu yang sudah saya ingin inginkan sejak lama.
sebuah kukang lucu dengan bulu lebat yang menggemaskan.

tapi karna satu dan lain hal, saya terpaksa melepasnya dan memberikannya pada seseoarang yang bersedia menerimanya.

saya memberi nama si kukang 
UJANG
dengan panggilan
JOHN


hahahahahaahahhahhaha :)))



15 April 2010

let the WEDNESDAY joy your trip :)




items :
headband - pasar gedebage Bandung
bracelets - kings' cadger Bandung
earrings - d'paris PVJ Bandung
glasses - Bandung Indah Plasa
black shirt - kings Bandung
shorts - nhaz handmade
bag - sanata shop
belt - Dual 

06 April 2010

cerita malam seorang sobat


dipersinggahan malam, dan menemui sebuah kejanggalan sikap seorang sahabat, saya sangat RESAH.
dia bukan sahabat yang memahami benar bagaimana kepribadian saya, dia bukan sahabat yang mengerti benar isi hati dan isi pemikiran saya, dia bukan sahabat yang siap sisamping saya saat saya membutuhkannya, namun dia tetap seorang SAHABAT.

ia berada jauh disana, berada ditempat yang mungkin akan sulit saya temui, dan bahkan kami belum pernah bertemu. ia tak pernah bertatap muka dengan saya, ia hanya mengerti saya melalui tulisan dan memahami saya melalui suara. dan untuknya, itu cukup untuk mendeskripsikan bagaimana seorang ninnas yang sebenarnya.

sebuah sikap tidak biasa yang ia tunjukkan pada saya, membuat saya selalu bertanya-tanya, 
" hey, ada apa denganmu ? ". dan jantung saya mulai berdetak tidak normal , lebih cepat dari yang seharusnya. karena saya takut saya baru saja menyakiti hatinya, menyakiti hati seorang sahabat. cukup lama semuanya berbelit-belit sampai akhirnya saya menemui suatu celah dan penjelasan singkat, bahwa IA KESAL. yaa, ia kesal dengan sikap saya yang (sejujurnya) tidak sengaja saya lakukan. 

seperti layaknya sebuah kesalahan, permintaan maaf akan selalu mengiring dibelakangnya. dan saya , jauh dari lubuk hati, meminta maaf untuk salah yang telah menggores sahabat saya. tak lama setelah itu, mata saya terbuka sangat lebar akan sebuah sikap yang sangat tidak baik dan tidak (cukup) pantas saya lakukan dimedia umum. 

untuk sejenak saya berfikir untuk mundur, ya mundur perlahan dari sebuah lingkungan yang beberapa waktu terakhir membuat saya merasa sangat nyaman. saya mundur dari kisah cinta disana, saya mundur dari pertemanan disana, dan saya mundur dari persabahatan disana.


untuk seorang sahabat,
terima kasih sayang..




05 April 2010

eci

thank you for coming reader |read my older posts please | nhaz montana